ayobelajarbareng.com – Kreativitas warga TikTok memang tanpa batas untuk membuat hal baru yang menghiburkan pengguna akun TikTok lainnya, tidak hanya sebagai hiburan saja akan berkembang menjadi trend dan viral yang diikuti, ditiru oleh pengguna akun TikTok lainnya.
Pakai baju haram di TikTok ini seperti challenge atau tantangan bagi kaum hawa yang sudah berkeluarga untuk menggoda suaminya menggunakan baju haram. Tantangan istri menggunakan baju haram memperlihatkan reaksi suami saat melihat penampilan berbeda dari istrinya.

Reaksi suami saat melihat istri menggunakan pakaian baju haram di dalam kamar tentunya berbagai macam reaksi yang berbeda-beda, seperti ekspresi muka suami yang kaget sampai bengong melihat berpakaian seksi, reaksi suami yang menutup muka menggunakan selimut tidak suka melihat istri pakai baju haram, dan masih banyak lagi reaksi suami yang lucu-lucu melihat istrinya pakai baju haram.
Baju haram yang di pakai istri yang viral di TikTok yaitu pakaian yang terbuka memperlihatkan bentuk tubuh dan memiliki belahan banyak yang menggoda untuk suaminya. Keseruan challenge ini masih banyak di ikuti oleh pengguna TikTok lainnya untuk hiburan reaksi suami.
BACA JUGA Rambut Kuncir Viral Di TikTok, Cek Kenapa
Challenge Pakai Baju Haram TikTok
Challenge pakai baju haram untuk suaminya memang sedang populer untuk pasangan suami istri, pakai baju haram di TikTok ini bisa mendatangkan tranfik pengunjung dan jumlah views yang banyak saat membuat konten reaksi dari suami.
Salah satu pengguna akun TikTok @istrinyamasirhas konten video yang dibuat memperlihatkan reaksi suami saat melihat istrinya pakai baju haram mencapai jumlah views banyaknya penonton lebih dari 8,6 juta kali.

Konten video yang ditampilkan memperlihatkan seorang pria yang tampak sedang rebahan di atas kasur. Dia pun terkejut ketika istrinya masuk kamar mengenakan pakaian yang tidak biasa digunakan sebelumnya. Dengan terkejut pria itu langsung tertawa dan menutupi wajahnya menggunakan selimut.
Tahu ekspresi suami terkejut, wanita itu pun kemudian mendatangi dan mencoba menggoda sang suami. Reaksi sang suami malah mengaku jijik melihat sang istri memakai baju ‘haram’. “Mulai salah tingkah. Tapi komen pertamanya jijik???” ujarnya dalam video tersebut.
Ekspresi lucu dari konten seperti ini, banyak netizen yang berkomentar menanggapi video tersebut sehingga viral pakai baju haram TikTok.

BACA JUGA Mudik Aman Naik Karpet Terbang Viral TikTok
Kesimpulan
Konten baju haram TikTok mengandung konten yang dewasa, untuk kamu yang memiliki pasangan suami istri bisa kamu bisa coba membuat konten yang berbeda reaksi suami melihat istri pakai baju seksi.
BACA JUGA Lucu PP Couple Viral TikTok 2021
Leave a Reply